Review HP Smarthphone "LG K10 (2017)" HP 2 jutaan dapet Android Nougat

Butuh HP 2 Jutaan Dah OS Nougat,spek gede,Penyimpanan Internal Banyak?
ni HP cocok buat kamu.

LG K10 (2017) merupakan generasi penerus di versi sebelumnya dimana hp ini terdapat peningkatan dan penyempurnaan yang menurut kami tidak terlalu banyak perubahan tapi masih worth untuk harga 2jutaan.

Dengan Harga 2 Jutaan, kamu sudah mendapatkan berchipset MediaTek MT6750 Octa-core 1.5 GHz yang setara dengan Snapdragon 625 yah memang dari segi performa snapdragon memang bagus tetapi tidak berbeda jauh setidaknya. Hp ini dah menggunakan jaringan 4G LTE dan Dual-SIM standy by cocok banget buat kamu yang suka gunta ganti kartu buat beli kuota baru.

Kamera utama sudah 13MP f/2.2 yang dimana cukup buat kamera di segmen Entry Level dan kamera depan 5MP F/2.4 dan sudah memiliki fitur wide camera jadi bisa moto dengan sudut pandang yang luas dan gak lagi harus mundur terus walaupun ni hp belum dual kamera.

DESAIN BODY


Layar menggunakan 5.3 inch 1280X720p IPS capacitive Touchscreen 16M. dan oh ya, ini sisinya ada sedikit lengkungan sama seperti Galaxy S7 loh ya walaupun gak seindah tapi bikin nyaman juga lah buat dilihat. Terdapat MicroUSB yang support OTG dan sebuah colokan Jack headphone
Tampak depan terlihat seperti HP pada umunya, Dengan kaca berproteksi Corning Gorilla Glass 3 membuat hp ini kuat terhadap goresan sehingga tidak terlalu khawatir akan kaca tergores atau mudah pecah. Terdapat kamera depan di sisi kiri,perekam suara dan lampu indikator
Tampak Belakang menggunakan bodi alumunium yang mirip seperti LG G6 seperti yang kita tahu bahwa LG pada tahun 2016 selalu mempertahankan bodi modularnya jadi jelas HP ini bisa dibuka casing belakangnya untuk mengganti Baterai,Sim Card dan kartu SD. Terdapat sensor fingerprint,kamera,LED Flash,dan speaker.

Untuk Spesifikasi Lengkap bisa dilihat dibaawah ini:
  • Jaringan
  1. GSM/HSPA/LTE

  • Bodi

  1. Dimensi: 148.7 x 75.3 x 7.9 mm
  2. Berat : 144g
  3. SIM : Dual Sim nano standy by
  • Layar
  1. Tipe : LCD IPS touchscreen 16M color
  2. Ukuran : 5.3 inch
  3. Resolusi : 1280x720p 277ppi
  4. Proteksi : Corning Gorilla Glass 3
  • OS
  1. Android Nougat 7.0
  • Chipset
  1. CPU : MediaTek MT6750 Octa-core 1.5 GHz Cortex-A53
  2. GPU : Mali-T860MP2
  3. RAM : 2GB
  4. Penyimpanan Internal : 16GB
  • Kamera
  1. Kamera Utama : 13 MP, f/2.2, autofocus, LED flash 1/3" sensor size, 1.12 µm pixel size, geo-tagging, touch focus, face detection, panorama
  2. Kamera Depan : 5 MP, f/2.2, 1/5" sensor size, 1.12 µm pixel size
  3. Video : 1080p 30fps
  • Sensor
  1. Accelerometer
  2. Gyroscope
  3. Proximinity
  • Suara
  1. Peringatan : Vibration; MP3, WAV ringtones
  2. Loudspeaker : YA
  3. 3.5 mm jack : YA
  • Baterai
  1. Li-po 3000 mAh removeable
  • Warna
  1. Black
  2. Gold
  3. Titan
Untuk Harga dipatok mulai dari Rp 2 jutaan Minat?

-Silahkan kunjungi Konter terdekat.



0 comments: